Sabtu, 30 Desember 2017

Donnarumma 100 Laga Berseragam Milan

Boladarat - AC Milan melawan tuan rumah Fiorentina pada giornata 19 Serie A 2017/18, Sabtu (30/12). Dalam laga ini, kiper Gianluigi Donnarumma mencapai sebuah milestone spesial.

Ini adalah laga ke-100 Donnarumma dengan seragam Milan di semua kompetisi sejak melakoni debut ketika melawan Sassuolo di Serie A pada 25 Oktober 2015, di usia 16 tahun dan 242 hari.

Dalam laga kontra Fiorentina di Artemio Franchi, Donnarumma membantu Milan mencuri satu angka. Laga berkesudahan imbang 1-1.

Dalam 99 penampilan sebelumnya bersama Milan, kiper Italia itu mencatatkan 33 clean sheet (jumlah laga tanpa kebobolan) dan 313 penyelamatan.

Donnarumma 100 Laga Berseragam Milan

Gianluigi Donnarumma di AC Milan (semua kompetisi)
Penampilan: 100
Kebobolan: 110
Clean sheet: 33.

Baca Juga : Mourinho: Lukaku Lelah !

100 Penampilan Gianluigi Donnarumma (AC Milan)
Serie A: 87
Coppa Italia: 4
Supercoppa Italiana: 1
Kualifikasi Liga Europa: 3
Liga Europa: 5.

"Mencapai 100 pertandingan bersama Milan adalah sebuah pencapaian yang luar biasa," kata Donnarumma seperti dikutip Boladarat

Nb : Pasang Taruhan Anda Di Agen Bola Terbaik Di Indonesia TelkomBet228

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.